Kliksaya.com, PPC Indonesia Berfitur Lengkap


Sabtu, 22 November 2014
Labels: ,
Advertisement
Jika Anda seorang blogger yang ingin memanfaatkan blognya untuk mengais rejeki, setidaknya Anda harus mengenal Kliksaya.com. Apalagi jika Anda adalah seorang yang memiliki website keren dan berpengunjung di atas 10.000 perbulannya. Segera daftarkan web Anda tersebut ke Kliksaya.com. Dijamin Anda akan memperoleh penghasilan setiap harinya tanpa perlu bekerja keras, karena saat Anda tertidur pun uang bisa saja mengalir dari adsense yang Anda pasang di blog/web Anda ketika ada salah satu atau lebih pengunjung yang mengklik adsense Anda.

Yup, sistem yang digunakan oleh Kliksaya.com adalah PPC (Paid Per Click) dimana jika ada yang mengklik iklan adsense yang ditayangkan oleh Kliksaya.com, maka Anda akan mendapatkan komisi. Untuk itu, web atau blog yang ingin Anda daftarkan harus memiliki trafik yang tinggi agar kemungkinan pengunjung mengklik iklan akan semakin besar, dan peluang Anda memperoleh penghasilan tinggi pun akan besar pula.

Kliksaya.com, PPC Indonesia Berfitur Lengkap

KlikSaya.Com adalah pasar periklanan online yang dibuat khusus untuk wilayah Indonesia. Sebagai pasar, fungsinya adalah mempertemukan pemilik situs yang menyediakan tempat untuk pemasangan iklan pada situsnya (Penerbit Iklan) dengan orang yang membutuhkan traffic tambahan dengan cara memasang iklan (Pemasang Iklan). Dengan bergabung menjadi Penerbit Iklan KlikSaya.Com, berarti Anda setuju untuk menyediakan sebagian space pada situs Anda untuk dipasangi script zona iklan KlikSaya.Com.

Dari pengalamanku pribadi, sebagai pemburu adsense PPC, Kliksaya.Com merupakan PPC Indonesia yang berfitur lengkap. Aku yakin, jika Anda bergabung di Kliksaya.Com, Anda akan merasakan sendiri bedanya dengan PPC yang lain. Dulu, ketika blogku ini belum memperoleh trafik di atas 10.000 perbulan, aku masih belum berani mendaftarkan diri, meskipun saat itu aku sudah sangat tertarik ingin sekali menjadi penerbit iklan Kliksaya.Com. Akhirnya, setelah bersabar dan melakukan trik sana sini untuk menaikkan trafik, Alhamdulillah, kini trafik blog Penghuni 60 ini sudah bisa menghasilkan trafik yang tetap di atas 10.000 perbulannya. Saat itulah aku mulai mendaftarkan diri ke Kliksaya.Com.



Apa yang aku peroleh setelah mendaftarkan diri di Kliksaya.Com?

Banyak sekali yang aku peroleh. Mulai dari penghasilan setiap harinya. Meskipun aku masih tergolong baru dan belum pernah merasakan Pay Out, namun sedikit demi sedikit penghasilanku mulai bertambah. Dan itu tanpa aku bersusah payah mengurusnya. Aku hanya memasang script zona iklan di blogku, dan membiarkannya begitu saja. Tanpa aku sadari penghasilan pun datang sedikit demi sedikit dengan sendirinya.

Apa kelebihan Kliksaya.Com?

Nah, jika berbicara kelebihan, Kliksaya.Com memiliki berbagai fitur menarik yang mungkin tidak dimiliki oleh situs PPC lain. Fitur-fitur tersebut tentunya sangat membantu sekali. Terutama membantu kita yang menjadi penerbit iklan. Fitur apa sajakah itu? Yuk kita telusuri satu persatu:

Fitur untuk Memblokir

1. Fitur Blokir IP

Fitur Blokir IP berfungsi untuk mencegah terjadinya fraud click pada iklan secara tidak sengaja. Pasti kejadian seperti ini seringkali dialami oleh penerbit iklan. Dimana kita tidak sengaja mengklik iklan yang kita pasang sendiri. Hal ini jika terjadi berulang-ulang kali maka dampaknya pasti iklan adsense kita akan terkena banned. Meskipun kita melakukannya tanpa disadari atau tanpa sengaja. Lalu bagaimana solusinya? Disinilah Kliksaya.Com memberikan jawaban untuk pertanyaan tersebut. Yaitu dengan memberikan fitur Blokir IP. Masukan daftar IP yang Anda gunakan, terutama IP komputer Anda sendiri, bila zona iklan Anda diakses dari IP yang diblokir, maka zona iklan hanya menampilkan tulisan "Pasang Iklan Disini". Otomatis, ini akan sangat berguna untuk mengurangi terjadinya fraud click.

Fitur Blokir IP

Silahkan masukkan daftar IP yang ingin Anda blokir. Satu baris untuk satu IP.

2. Fitur Blokir Domain

Fitur Blokir Domain berfungsi untuk memblokir iklan-iklan yang kurang sesuai dengan situs Anda. Misalnya saja isi konten situs Anda berlainan dengan iklan yang ditayangkan, maka salah satu cara untuk mengatasinya adalah memblokirnya. Iklan yang URL-nya menuju ke domain yang diblokir otomatis tidak akan ditampilkan pada zona iklan Anda. Sehingga tidak akan menimbulkan kesan yang tidak nyaman bagi situs Anda.

Fitur Blokir Domain

Silahkan masukkan daftar domain yang ingin Anda blokir (misalnya: google.com, yahoo.com, msn.com, dll) Satu baris untuk satu domain.

3. Fitur Blokir Iklan Dewasa

Fitur yang satu ini adalah fitur kesukaan saya. Fitur ini tentunya banyak sekali manfaatnya dan belum tentu dimiliki oleh situs PPC yang lain. Fitur ini memang masih baru diperkenalkan oleh Kliksaya.Com. Namun, kegunaannya sangat besar sekali. Masing-masing situs tentunya memiliki karakteristik dan konten yang berbeda-beda. Begitu pula pengunjung yang datang mengunjunginya. Saat ada pengunjung yang masih tergolong berusia anak-anak, melihat tampilan iklan dewasa muncul, tentunya ini akan berdampak tidak baik bagi mereka. Untuk itu, bagi situsnya yang berisi konten untuk anak-anak, alangkah baiknya melakukan blokir iklan dewasa. Agar iklan-iklan yang tergolong khusus untuk dewasa tidak ikut ditampilkan di situs Anda. Dan situs Anda pun nyaman di buka oleh anak-anak.

Fitur Blokir Iklan Dewasa

Untuk menggunakan fitur ini, silahkan Anda mengajukan permohonan terlebih dahulu, dengan cara menuliskan alasan mengapa Anda memblokir iklan dewasa. Tulis pada kolom yang disediakan lalu klik "Simpan".

Admin klikSaya.com akan memeriksa permohonan anda dalam waktu maksimal 7 hari kerja. Apabila disetujui, maka klikSaya.com akan melakukan blokir iklan dewasa secara sistem pada ID Anda.

Perlu diingat bahwa terkadang ada iklan dewasa yang akan lolos dari sensor sistem, dalam hal ini Anda dapat melakukan blokir manual menggunakan fitur blokir domain. Catat URL iklannya dan masukkan ke dalam daftar Blokir domain.

Namun sebelumnya, pastikan Anda memenuhi beberapa persyaratan berikut ini:

1. ID sudah mengandung zona iklan KlikSaya yang telah dipasang pada situs.
2. Situs tidak mengandung konten pornografi.
3. Situs tidak mengandung keyword pornografi.
4. Situs tidak mengandung materi iklan judi dan dewasa.
5. Situs tidak menggunakan iklan popup ataupun floating yang posisinya mengganggu pembaca.

Nah, jika kelima syarat diatas sudah terpenuhi, maka Anda bisa mengajukan permohonan.

Fitur Zona Iklan

Fitur zona iklan terbagi menjadi 3 zona, dengan adanya pilihan ini, maka mempermudah kita dalam memilih iklan jenis apa yang ingin kita tampilkan di situs.

1. Zona Iklan Text.

Zona Iklan Text

Zona iklan text adalah zona iklan yang akan menampilkan jenis iklan text saja. Sehingga tidak akan menampilkan iklan gambar. Banyak pilihan ukuran yang bisa Anda pilih, mulai dari 728x90, 468x60, 120x600, 160x600, dan 300x250. Iklan text akan lebih ringan loadingnya daripada iklan gambar. Makanya aku lebih menyukai memilih iklan text.

2. Zona Iklan Gambar

Zona Iklan Gambar

Zona iklan gambar adalah zona iklan yang akan menampilkan jenis iklan gambar saja. Sehingga tidak akan menampilkan iklan berupa text. Untuk zona ini pilihan ukurannya lebih banyak dari zona iklan text, mulai dari 125x125, 300x250, 468x60, 728x90, 120x600, dan 160x600. Iklan gambar memang membutuhkan loading yang agak lama. Namun, iklan gambar jauh lebih menarik ketimbang iklan text.

3. Zona Iklan Header

Zona Iklan Header

Zona iklan header adalah zona iklan yang hanya akan menampilkan judulnya saja berupa text. Nah, dari sekian banyak PPC di Indonesia yang aku tahu, belum ada yang menampilkan pilihan jenis iklan header seperti Kliksaya.Com ini. Jenis iklan header adalah jenis iklan yang aku sukai. Kenapa? Karena penempatannya jauh lebih menarik dan menghemat tempat, simple serta dapat mengecoh pembaca. Karena untuk ukuran iklan 728x34 dan 468x34 iklan ini akan menyerupai tampilan menu di situs kita. Sebab posisi iklannya yang tampil secara horizontal.

Contoh tampilan iklan
Contoh tampilan iklan di blog ini

Akan tetapi, ada satu hal yang sangat mengganjal ditampilan zona iklan header untuk pilihan tampil horizontal ini, apa itu? Yaitu tulisan "ads by KLIKSAYA.com" yang letaknya berada di sudut kanan bawah. Seandainya tulisan ini disejajarkan dengan iklan (misalnya disamping kiri/kanan), maka tampilannya akan lebih sempurna.

Untuk itu, Saranku untuk Kliksaya.Com:
Mohon tulisan "ads by KLIKSAYA.com" yang ada pada zona iklan header untuk ukuran horizontal agar kiranya dapat dirubah posisinya, tampil di kanan atau di kiri saja, biar tampil lebih baik lagi. Terima kasih.

Itulah beberapa fitur yang menurutku menarik yang ada pada Kliksaya.Com. Dan aku bersyukur sekali bisa diterima menjadi penerbit iklan Kliksaya.Com. Semoga untuk ke depannya Kliksaya.Com akan tampil lebih baik lagi, lagi, dan lagi. Serta menyajikan fitur-fitur menarik lainnya.


Dan untuk Anda yang tertarik ingin bergabung, silahkan klik banner dibawah ini:






Signp60



Thanks
Penghuni 60
Penghuni 60

Artikel Menarik Lainnya:




FOLLOW and JOIN to Get Update!

Advertisement

45 comments:

  1. saya mau ikut, tp trafik blog saya msh dikit, maklum jarang update sih.. musti diatas 10rb ya

    BalasHapus
  2. saya jg mau sob, ikut gabung ah... tp trafiknya mungkin blm cukup sih..

    BalasHapus
  3. salah satu alternatif buat saya ini... mksh mas infonya, saya pelajari dulu

    BalasHapus
  4. @Fitriyana: itu bukan patokan sih mbak, tp alangkah baiknya memang trafiknya musti tinggi

    @Michael Angelo: coba saja dinaikan dulu trafiknya sob

    @Obat Tradisional: oke mbak, sama2.. silahkan diplajari

    BalasHapus
  5. punya saya malah sudah dibanned mas
    katanya ada pemalsuan klik.protespun udah nggak digubris

    BalasHapus
  6. fiturnya lengkap, lebih nyaman kalo pasang

    BalasHapus
  7. saya mau mencobanya ach,,Terimakasih kang untuk infonya,,,

    BalasHapus
  8. Wah boleh juga nich Mas....
    Lumayan buat penghasilan tambahan :)

    BalasHapus
  9. @Yanto Cungkup: seharusnya mas Yanto pake fitur Blokir IP mas, tulis IP komputer mas disitu, jd kalo gak sengaja kena klik sendiri, gak disalahin

    @Wong Crewchild: iya mas Wong, nyaman bgt

    @Dede Thea: sama2 mas Dede, silahkan dicoba saja, aku liat diblog mas Dede baru dipasang adsensecamp doank kan?

    @Heri Assidiqi: iya sob silahkan dicoba, lumayan dpt penghasilan tiap hari tanpa hrs bekerja keras

    BalasHapus
  10. Bisa jadi alternatif buat para blogger yang gagal membuat akun di GA ya Mas Wawan

    BalasHapus
  11. Kalo saya nyoba dafatar kira2 di aprove gak ya :)

    BalasHapus
  12. @Arie Gond3s: iya mas Arie, yg ini hampir mirip zona iklannya dgn GA, apalagi ada zona iklan header tuh yg keren

    @Mbak Susi: coba aja mbak..

    BalasHapus
  13. thanks for this information, very usefull for me

    BalasHapus
  14. perlu dicoba nih dan kayaknya bisa bermanfaat buat penambah penghasilan walau sedikit demi sedikit melalui kliksaya.com. ok terima kasih telah berbagi infonya. salam sahabat blogger.

    BalasHapus
  15. bagus ini,tapi saya belum punya rekening hehe

    BalasHapus
  16. wah,ini pakai syarat minimal trafik per bulan ya gan? tapi bagus juga fiturnya,pengen coba :)

    BalasHapus
  17. bener banget, kliksaya memang bagus dan nomor 1 di indonesia. saya dulu sudah pernah pasang iklan klik saya di blog, tapi jarang yang mengklik :D

    BalasHapus
  18. Terima kasih atas Partisipasinya dalam Kontes Menulis KlikSaya.Com.

    BalasHapus
  19. Ingin coba memasang Kliksaya ini mudah-mudahan bisa ya

    BalasHapus
  20. coba deh saya pelajari dulu ya mas, semoga bisa ikutan juga pay per kliknya

    BalasHapus
  21. baru aktif lagi setelah lebih dari setahun ga nulis, bang..
    jadi traficknya belom sesuai dengan yang diharapkan buat masang ads di KlikSaya.. :D

    BalasHapus
  22. @Yippee Kay Yay: sama2 Kay..

    @Mbah Dinan: oke sob, silahkan dicoba

    @Mas Rip: hehe, tp kalo saudara punya kan? aku aja pake rekening punya saudara kok sob... :D

    @Harum MF: iya sob, kalo trafiknya gak mencukupi, iklannya gak bakal tampil2.. trs lama2 ditolak

    @Ririn: lho kok? padahal blog mba Ririn itu kan menarik dan byk pengunjungnya, masa sih gak ada yg klik

    @Ocha: amiiin, doain aja biar PO cpt, aku traktir es krim deh nanti... :D

    @Situs Kliksaya.com: akhirnya diterima, mksh ya admin... :D

    @Thanjawa Arif: silahkan mas

    @Lidya: oke mbak, blajarnya jgn lama2 mbak..

    @Cindelaras: okelah kalo begitu sob.. trs nulis aja dulu naikan trafik

    BalasHapus
  23. hmm, ini nih info peluang usaha online yg mantep, perlu ane coba utk blog ane yg msh baru, dulu wkt pake blog lama sih udh berhasil. trs blognya kena hapus ama google. jd lama lagi naikin trafiknya

    BalasHapus
  24. PPC Indonesia memang pernah saya coba. salah satunya adalah adsense camp. Untuk Klik saya juga pernah buat akun namun belum sempat digunakan

    BalasHapus
  25. @Info Peluang: iya sob, aku tau blogmu yg lama pernah liat ada kliksayanya, kalo yg baru ini msh blm ya sob

    @Asep Haryono: Knp kang Asep, kok gak digunakan sih?

    BalasHapus
  26. jadi pengen nyoba nh, kliksaya dot com :)

    BalasHapus
  27. Mantap infonya gan. Lanjutkan berbagi..

    BalasHapus
  28. cukup lama saya pasang situs iklan dari kliksaya ini kang, semoga dengan adanya suguhan ini kembali menyegarkan ingatan berapa banyak untung yang telah saya raih dari situs kliksaya ini teh.

    BalasHapus
  29. sudah pernah daftar di kliksaya[dot]com mas.. dan pasang sih mas tapi sekarang udah gak pernah lagi mas....

    BalasHapus
  30. saya sudah terdaftar tapi memang masih perlu berjuang meningkatkan penghasilannya,.

    BalasHapus
  31. @Muhammad Zeer: silahkan pa ustadz

    @Berita Riau: terima kasih sob

    @Mang Lembu: aku yakin mang lembu pasti udh dpt jutaan ya penghasilannya :D kalo gitu bagi2 ubinya aja deh

    @Ehwansah: lho kenapa sob?

    @Irsyad: oke sob, selamat berjuang, SEMANGAT!!!

    BalasHapus
  32. Entah kapan traffik sya bisa mencapai angka spt diatas.

    BalasHapus
  33. semakin keren aja nih blog penghuni60, jadi banyak tandon dana yang bisa di hasilkan dengan trafic blognya pun tinggi. Sukses ya Kang.

    BalasHapus
  34. Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.

    BalasHapus
  35. iya mas.. kan blog saya sudah tidak bisa pasang iklan-iklan gitu mas.. apalagi blog saya seperti yang mas lihat...

    BalasHapus
  36. mampir lagi baca artikel tentang klik saya ini yamas wawan.
    sangat bermanfaat tentunya bagi sobat blogger yg gagal di GA

    BalasHapus
  37. mantep tulisanya




    mampir www.pusatsepatubagus.com

    BalasHapus
  38. saya mau saja gabung di kliksaya..tapi saya ragu apakah visitor blogku sudah mencapai 10.000 per bulan...
    keep happy blogging always...salam dari Makassar :-)

    BalasHapus
  39. tapi iklannya cuma itu-itu aja gan..

    BalasHapus
  40. kalau dulu harus memakai scan KTP tapi sekerang kelihatannya tidak ya mas..nice share tentang PPC indonesia ...klik saya.

    BalasHapus
  41. @Bagus Prehan: soalnya msh blm byk mas pemasangnya

    @Qiral: wah, aku baru tau soal itu, maklum aku tergolong msh baru

    BalasHapus
  42. Selamat sore Mas, pa kabarnya?
    saya mau nanya nih,...
    apakah fitur blok domain di adsense masih berlaku kalau kita mengaktifkan iklan khusus?terimakasih Mas,...sukses selalu.

    BalasHapus
  43. @Asep Petir: kabar baik, alhamdulillah..
    yg kamu tanyakan itu untuk Google Adsense atau kliksaya.com sob?

    BalasHapus
  44. Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.

    BalasHapus

Berkomentarlah yang baik dan sopan. Dilarang meninggalkan jejak link hidup maupun iklan promosi di kolom komentar. Silahkan hubungi Admin jika ingin bekerjasama dalam hal iklan. Terima kasih.